Posts

Showing posts from May, 2022

BERAPA KALI RASULULLAH IBADAH UMROH?

Image
  Berapa kali Rasulullah Ibadah haji dan umrah? Ibadah haji dan umrah  merupakan bentuk ibadah yang juga dicontohkan oleh Rasulullah SAW. Terlebih lagi, ibadah haji diwajibkan bagi muslim yang mampu setelah beliau menerima perintah dari Allah SWT melalui malaikat Jibril dan menjadi salah satu rukun Islam. Berapa kali Rasulullah SAW berhaji dan umrah setelah Islam datang? Bila kita membahas tentang amalan haji dan umrah yang dilakukan Rasulullah SAW sebelum kenabiannya dan sebelum hijrah, jawaban pastinya tidak dapat diketahui. Sebab, beliau telah mengerjakannya berkali-kali sejak saat itu. “Rasulullah SAW berhaji dan berumrah berkali-kali sebelum kenabian dan sebelum hijrah. Jumlahnya tidak diketahui,” tulis buku Intisari Sirah Nabawiyah yang ditulis oleh Ibnu Hazm al-Andalusi. Namun, berbeda setelah memasuki masa kenabian dan hijrah Rasulullah SAW. Beliau telah melaksanakan ibadah haji satu kali. Haji inilah yang dikenal dengan nama haji wada’ atau haji terakhir. Sementara itu, Rasulu

BERAPA KALI RASULULLAH IBADAH HAJI DAN UMROH?

Image
  Berapa kali Rasulullah Ibadah haji dan umrah? Ibadah haji dan umrah  merupakan bentuk ibadah yang juga dicontohkan oleh Rasulullah SAW. Terlebih lagi, ibadah haji diwajibkan bagi muslim yang mampu setelah beliau menerima perintah dari Allah SWT melalui malaikat Jibril dan menjadi salah satu rukun Islam. Berapa kali Rasulullah SAW berhaji dan umrah setelah Islam datang? Bila kita membahas tentang amalan haji dan umrah yang dilakukan Rasulullah SAW sebelum kenabiannya dan sebelum hijrah, jawaban pastinya tidak dapat diketahui. Sebab, beliau telah mengerjakannya berkali-kali sejak saat itu. “Rasulullah SAW berhaji dan berumrah berkali-kali sebelum kenabian dan sebelum hijrah. Jumlahnya tidak diketahui,” tulis buku Intisari Sirah Nabawiyah yang ditulis oleh Ibnu Hazm al-Andalusi. Namun, berbeda setelah memasuki masa kenabian dan hijrah Rasulullah SAW. Beliau telah melaksanakan ibadah haji satu kali. Haji inilah yang dikenal dengan nama haji wada’ atau haji terakhir. Sementara itu, Rasulu

JEDDAH PINTU GERBANG MAKAH MENUJU MADINAH

Image
  Jeddah pintu Gerbang Makah menuju Madinah Jeddah, Gerbang antara Makkah dan Madinah  – Tatkala berbicara tentang tanah suci umat islam, pikiran kita dengan segera akan tertuju kepada 2 kota diarab Saudi, Makkah dan Madinah. Makkah merupakan kota yang paling disucikan umat islam sedunia. Di sinilah awal bermula sejarah islam, Mulai dari tempat pembawa risalahnya umat islam yaitu Nabi Muhammad SAW, hingga sebagai kota terletaknya Ka’bah , situs suci ke arah mana kaum muslim mengarahkan dirinya ketika sholat. Asapun madinah ( sebelumnya bernama Yastrib), yang jaraknya sekitar 442 kilometer dari makkah memiliki posisi krusial lain dalam sejarah islam. Hijrah nya nabi Muhammad dikota ini pada tahun 622 Masehi menjadi awal dari penanggalan islam yang masih dipakai higga saat ini. Madinah juga menjadi lokasi dimana Nabi Muhammad SAW dimakamkan.  Diluar  kota diatas, sebenarnya ada kota-kota lain dijazirah Arab yang juga mempunyai tempat penting dalam sejarah islam. Salah satunya adalah kota

INILAH 3 MACAM HAJI YANG PERLU DIPAHAMI

Image
  Inilah 3 macam Haji yang Perlu dipahami 3 Macam haji dan perbedaanya  –  Taukah kamu bahwa ada beberapa macam haji. Yaitu, haji Ifrad, Haji Qiran, Haji Tamattu. Tiga macam haji itu perbedaanya terletak pada waktu pelaksanaan haji dan  umrah, supaya lebih jelasnya yuk simak penjelasan berikut ini. 1. Haji Ifrad Ifrad artinya  menyendirikan . Jika memilih melaksanakan ifrad, maka seorang jemaah haji melaksanakan ibahdah haji saja dan tidak melakukan ibadah umrah. Mereka yang melaksanakan ifrad tidak dikenakan dam atau denda. Cara Pelaksanaan Haji Ifrad:  Melaksanakan ibadah haji saja (tanpa melakukan umroh) Melakukan ibadah haji terlebih dahulu, lalu melaksanakan umrah setelah selesai haji. Ada pula dua cara lain melakukan Haji Ifrad, yaitu: Melakukan umrah diluar bulan-bulan haji Umrah dilaukan pada bulan haji, kemudian kembali ke rumah, baru pergi lagi berhaji pada bulan haji ditahun yang sama. Umrah pelaksanaanya adalah, ihram dari moqat untuk melaksanakan haji, kemudian berihram la

BIR ALI, TEMPAT SINGGAH PARA TAMU ALLAH

Image
  Bir Ali, Tempat Singgah Para Tamu Allah Jamaah Haji saat ini mungkin sedang bergerak ke Mekah dari Madinah, dan akan singgah di  Bir Ali . Bir Ali terletak 1 kilometer dari masjid Nabawi, Tepatnya sebelah barat lembah Aqiq. Disana, sebuah masjid berdiri, Namanya Masjid Bir Ali. Bangunan masjid bernama lain, Masjid abyar Ali itu tampak seperti benteng, Gagah. Lokasi ini merupakan saksi bisu perjalanan haji Rasullullah Muhammad Saw. Dibawah sebuha pohon, rasulullah berteduh ditengah perjalanan dimekah. Dilokasi ini pula Ali bin Au Thalib RA menggali banyak sumur. Menurut catatan sejarah, dilokasi ini Rasulullah melakukan Miqat dengan mengenakan kain Ihram untuk berumrah. Peristiwa inilah yang akan diikuti jemaah haji diseluruh dunia tiap tahun. Dimasjid ini juga Jamaah haji akan meniatkan diri untuk berumrah wajib dan menjalankan sholat ihrom. Konsultan Pembimbing ibadah haji mengatakan sebelum ke Bir Ali, jamaah haji indonesia diminta untuk berihram dipemondokannya masing-masing. Sehi